Gelar Workshop, Undiksha Sempurnakan Kurikulum MBKM
Published 30 Nov 2022 in Universitas Pendidikan Ganesha
Singaraja- Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) melalui Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan Penjaminan Mutu (LPPPM) melaksanakan Workshop Revisi Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) dan Focus Grup Discussion (FGD) Revisi Pedoman Implementasi Kurikulum MBKM Undiksha Tahun 2022,... Selengkapnya →

FGD Kemahasiswaan, Undiksha Siapkan Program Dukung MBKM
Published 28 Nov 2022 in Universitas Pendidikan Ganesha
Badung- Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) menggelar Focus Group Discussion (FGD) Evaluasi dan Refleksi Capaian Program Bidang Kemahasiswaan tahun 2022 di Kuta, Badung, 27 dan 28 November 2022. FGD ini diikuti oleh Kepala Biro, para Wakil Dekan III fakultas di lingkungan Undiksha, tim... Selengkapnya →

Festival Kampus Merdeka, Undiksha “Sharing” Pelaksanaan MBKM
Published 15 Nov 2022 in Universitas Pendidikan Ganesha
Denpasar- Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) mendapat kesempatan untuk sharing pelaksanaan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di Festival Kampus Merdeka yang berlangsung di University in Diversity Bali Campus Kura-kura Bali, Denpasar, Senin (14/11/2022). Pada kesempatan ini,... Selengkapnya →

Dua Tahun Kurikulum MBKM (2020) Berjalan; FBS Gelar Peninjauan Kurikulum Pada Empat Prodi di Bidang Bahasa
Published 15 Oct 2022 in FBS - Undiksha
Singaraja, FBS – Kurikulum merupakan perangkat mata pelajaran pada lembaga pendidikan yang berfungsi sebagai media untuk mencapai tujuan sekaligus sebagai pedoman dalam pelaksanaan pengajaran. Kurikulum selalu disesuaikan atau ditinjau berkaitan dengan perkembangan kebutuhan di masyarakat. Atas... Selengkapnya →

Beragam SARA, Undiksha Ajak Mahasiswa PMM Merajut Kebhinekaan
Published 3 Oct 2022 in Universitas Pendidikan Ganesha
Singaraja- Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) melaksanakan penerimaan dan pelepasan mahasiswa Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) di Gedung Kesenian Gde Manik, Kota Singaraja, Senin (3/10/2022). Melalui momen ini, mahasiswa yang berasal dari berbagai daerah dan beragam Suku, Agama, Ras, dan... Selengkapnya →

Implementasikan MBKM, FHIS Undiksha Kolaborasi dengan FH Universitas Wijayakusuma Purwokerto.
Published 20 Sep 2022 in Fakultas Hukum dan Ilmu Sosial
Singaraja- Fakultas Hukum dan Ilmu Sosial (FHIS) Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) berkomitmen untuk menyukseskan implementasi kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Komitmen tersebut salah satunya diwujudkan dengan program pertukaran mahasiswa bersama Fakultas Hukum... Selengkapnya →

Program Fast Track, Undiksha Berangkatkan Mahasiswa ke MCUT
Published 15 Sep 2022 in Universitas Pendidikan Ganesha
Singaraja- Sejumlah mahasiswa Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) mengikuti program fast track di Ming Chi University of Technology (MCUT), Taiwan. Melalui program ini, mahasiswa tersebut memperoleh gelar sarjana dan magister dalam waktu lima tahun. Mahasiswa yang mengikuti program ini... Selengkapnya →

Piodalan Ageng di FBS Undiksha: Sebuah Pelajaran Kebhinekaan bagi Mahasiswa PMM
Published 11 Sep 2022 in Universitas Pendidikan Ganesha
FAKULTAS Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) melangsungkan piodalan ageng di Parahyangan setempat, Sabtu (10/9/2022), bertepatan dengan purana ketiga. Upacara yang digelar ini nampak spesial. Seperti apakah itu? Menginjak sore, kampus FBS Undiksha yang berlokasi di... Selengkapnya →

Mahasiswa Undiksha Lolos Program IISVOMA
Published 6 Sep 2022 in Universitas Pendidikan Ganesha
Singaraja- Mahasiswa Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha), Ni Kkomang Putri Ayuning Lestari berhasil lolos dalam program Indonesian International Vocational Student Mobility Awards (IISVOMA). Program ini diluncurkan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi melalui Direktorat... Selengkapnya →

DUKUNG KEBIJAKAN MERDEKA BELAJAR-KAMPUS MERDEKA, FBS GENCARKAN PROGRAM FBS MENGAJAR
Published 22 Aug 2022 in FBS - Undiksha
Singaraja, FBS – Merdeka Belajar - Kampus Merdeka (MBKM) merupakan program belajar yang mengakomodasi pemenuhan hak belajar mahasiswa di perguruan tinggi. Esensi kebijakan tersebut adalah memberikan hak untuk memperoleh pengalaman terbaik selama maksimal 3 semester (20-40 sks) yang diperoleh... Selengkapnya →

1 9 10